Cara Menggunakan Whatsapp Web di Laptop Dengan Mudah

Edit
Cara Menggunakan Whatsapp Web di Laptop Dengan Mudah

Saat sedang fokus menatap layar laptop, tiba tiba ada notifikasi wahtasapp di ponsel. Sangat menyebalkan sekali harus buka ponsel dulu untuk membuka pesan Whatsapp, Pekerjaan kalian di laptop harus tertunda hanya karena ingin melihat pesan di Whatsapp ponsel. Untuk mengatasi masalah ini, Kalian bisa gunakan fitur Whatsap Web, supaya kalo ada pesan Whatsapp bisa langsung di buka dan di balas menggunakan laptop kalian.

Cara ini, kalian tidak perlu mendownloads dan menginstal software tambahan di laptop kalian, kalian cukup mempunya browser seperti Chrome atau browser andalan yang sering kalian gunakan. Untuk dan menggunakan Whatsapp di laptop, kalian harus masuk ke whatsapp web dan melakukan pemindaian kode QR Code menggunakan ponsel melalui aplikasi whatsaap kalian.

Buat kalian yang belum tahu dan ingin mengetahuinya secara lengkap, kalian bisa baca cara caranya di bawah ini. Sebelumya laptop dan ponsel kalian sudah terhubung dengan internet.

Cara Menggunakan Whatsapp Web di Laptop Dengan Mudah

1. Buka browser kalian di laptop, lalu kunjungi alamat https://web.whatsapp.com/.

2. Setelah alamat web terbuka, kalian akan melihat QR Code di sebelah kanan.

Cara Menggunakan Whatsapp Web di Laptop Dengan Mudah

3. Selanjutnya, kalian ambil ponsel buka aplikasi whatsApp.

4. Tekan titik tiga di sebelah pojok kanan atas, masuk ke menu whatsapp web.

5. Maka kalian akan di suruh untuk scan QR Code di web whatsapp yang tadi sudah di buka di browser laptop.

Cara Menggunakan Whatsapp Web di Laptop Dengan Mudah

6. Maka otomatis tampilan web whatsapp akan berubah tampilan, daftar chat whatsapp kalian akan tampil.

Terus bagaimana kalo web whatsapp nya mau di tutup ?

Cara Menutup Whatsapp Web

1. Buka ponsel kalian, lalu masuk ke aplikasi whatsapp.

2. Buka titik tiga di sebelah pojok kanan atas.

3. Masuk ke menu whatsapp web.

Cara Menggunakan Whatsapp Web di Laptop Dengan Mudah

4. Pilih salah satu yang ining di tutup, atau pilih menu keluar dari semua perangkat jika ingin menutup semua whatsapp web.

Cukup mudah sekali cara caranya, kalian tinggal ikuti semua proses seperti di atas. Jika masih kebingungan bisa lihat gambar.

Kelemahan Whatsapp Web

1. Koneksi internet harus stabil di ponsel maupun di laptop supaya proses sinkron chat whatsapp selalu standby ketika menerima pesan baru.

2. Tidak bisa melakukan panggilan suara maupun video, kalo kalian ingin menerima dan melakukan paggilan harus melalu ponsel.

3. Bisa di gunakan orang lain, cara mengatasinya kalian bisa secara berkala menutup whatsapp web yang tersambung.

4. Cepat menghabiskan daya baterai ponsel, mengapa ? karena ponsel selalu melakukan sinkron dan aplikasi whatsapp selalu berjalan di background.

Sebelum kalian keluar dari artikel ini, kalian bisa berbagi dulu ke teman teman kalian melalu tombol share ke sosial media.

Komentar

URL Copied!